ASUSPRO B9440UA, Ultrabook Idaman Profesional

ASUSPRO B9440UA, Ultrabook Idaman Profesional


ASUSPRO B9440UA.


Kalangan profesional atau pebisnis biasanya mengidamkan laptop yang performanya tidak akan pernah lelet serta hadir perpaduan desain yang tipis dan bobot ringan. ASUS juga menyadari segmen tersebut, salah staunya dengan menghadirkan lini ASUSPRO B9440UA.

Anda mungkin penasaran sebaik apa laptop ASUSPRO B9440UA.



Desain


Dari sisi desain, ASUSPRO B9440UA memang jelas digolongkan ke dalam ultrabook. Laptop ini memiliki desain persegi yang benar-benar sederhana ketimbang laptop umumnya, tapi masih menghadirkan kesan elegan.

Hal yang terpenting dari desain laptop ini adalah bobot dan ketebalannya yang super ringan dan tipis. ASUSPRO B9440UA memiliki bobot hanya 1,05 kg dan ketebalan hanya 1,5 cm. Saat digenggam dengan satu tangan bobot laptop ini masih terasa ringan.


Perlu diketahui laptop ini saat dirilis beberapa bulan lalu, berhasil meraih predikat laptop teringan di dunia.

Memang, ketebalan yang sangat tips tersebut membuat saya sempat khawatir dengan daya tahannya.

Sejauh ini saya menemukan laptop ini cukup kuat, mengingat material magnesium alloy yang digunakan tidak hanya membuat bobotnya ringan tapi juga kuat karena ASUS menyebut ASUSPRO B9440UA sudah mengantongi sertifikasi US MIL-STD 810G yang material sudah diuji.


Melihat bagian dalamnya, saya menemukan keyboard dengan ukuran yang masih sangat lega dengan area trackpad serta palm rest yang masih luas. Ukuran keyboard yang diusung standar tanpa numpad di sisi kanan.

Sebagai tambahan, keyboard ini punya fitur backlit dan spill resistant yang mendukung penggunanya saat di kondisi ruangan yang minim cahaya atau saat menggunakannya di kafe sambil menyantap cemilan.



Layar


Layar ASUSPRO B9440UA juga menjadi daya tarik, dibalik desain bodi laptop yang mengusung layar berukuran 13 inci justru layar yang melakat berukuran 14 inci. Desain ini didapat dengan membuat bezel di kanan, kiri, dan atas layar menjadi sangat tipis.

Sayangnya, hal ini menyebabkan fitur webcam yang biasa menempel di bagian atas layar justru hilang. Hal ini cukup menggangu mengingat kalangan profesional yang disasar kerap memanfaatkan webcam sebagai alat komunikasi dalam bekerja, misalnya video conference untuk rapat.


Padahal di bagian bawah layar masih tersisa cukup ruang apabila ingin dipasang webcam, saya pernah menemukan laptop dengan webcam persis di bawah layar dan tidak ada masalah denga sudut pandang yang dihasilkan.

Layar ASUSPRO B9440UA mengusung resolusi Full HD dengan engsel yang bisa diputar hingga sudut 180 derajat. Desain ini memungkinkan penggunanya bisa mengetik dengan beragam posisi baik di atas meja maupun di pangkuan mereka.


Padahal di bagian bawah layar masih tersisa cukup ruang apabila ingin dipasang webcam, saya pernah menemukan laptop dengan webcam persis di bawah layar dan tidak ada masalah denga sudut pandang yang dihasilkan.

Layar ASUSPRO B9440UA mengusung resolusi Full HD dengan engsel yang bisa diputar hingga sudut 180 derajat. Desain ini memungkinkan penggunanya bisa mengetik dengan beragam posisi baik di atas meja maupun di pangkuan mereka.


Dalam beberapa posisi, kadang layar laptop memantulkan cahaya dari sekitar penggunanya alias glare. Beruntung ASUSPRO B9440UA cukup cerdik dengan membenamkan layar anti-glare dalam fiturnya.

 

Fitur dan Konektivitas


Selain beberapa fitur yang sudah disebutkan di atas, ASUSPRO sebagai lini laptop untuk profesioanal dari ASUS masih membawa fitur keamanan yang lengkap sebagai nilai jualnya.

Pertama Anda akan menjumpai pemindai sidik jari di bagian pojok kanan atas keyboard, lalu fitur kunci BIOS dan HDD laptop dengan menggunakan kata sandi. Fitur semacam ini adalah fitur wajib yang selalu hadir di laptop profesional atau yang ditujukan untuk kalangan enterprise.



Fitur audionya ASUSPRO B9440UA masih dibekali dengan dukungan audio berkualitas dari Harman Kardon yang menurut saya suaranya masih nyaring tapi tidak pecah meskipun memutar musik dengan volume maksimal.

Saya pernah menggunakannya untuk kebutuhan conference call dan audio yang dihasilkan speakernya cukup baik. Untuk konektivitas ASUSPRO B9440UA didukung fitur Wi-Fi dan Bluetooth 4.1.

Sayangnya menngingat desain ASUSPRO B9440UA maka tidak banyak port yang tersedia, termasuk optical disk drive yang memang tidak pernah ada di laptop ultrabook. Anda hanya bisa menemukan dua port USB Type-C di sisi kanan dan kiri layarnya serta lubang audio jack 3,5mm.
Namun, ASUSPRO B9440UA hadir dengan sebuah port connector yang menyediakan beberapa lubang USB port biasa.


 

Performa


ASUS menjanjikan bahwa laptop ini hanya membutuhkan booting beberapa detik saja saat diaktifkan sebelum digunakan dan klaim tersebut ternyata dibuktikan ASUSPRO B9440UA. Laptop ini bisa diaktifkan dan dinonaktifkan hanya dalam hitungan detik.


AsusPro memasang angka kinerja yang solid dalam berbagai tolok ukur, meskipun tidak sekuat beberapa pesaing saat saya memasukkannya melalui pengujian kehidupan nyata. Saya membuka 20 tab (salah satunya streaming klip 1080p dari "Late Night with Seth Meyers" di YouTube), dan komputer mulai tertinggal saat saya mulai mengganti tab. Ventilasi mulai mendorong keluar udara panas dengan hanya tujuh tab terbuka.





Pada uji kinerja keseluruhan Geekbench 4, AsusPro mencatat skor 7.238, yang setara dengan XPS 13 (Core i5-7200U, 7,287) dan melampaui rata-rata ultraportable (6,929). Karbon X1 (Core i7-7600U) mengungguli kemasannya, dengan nilai 8.751.

Butuh waktu 26 detik untuk AsusPro menyalin 4.97GB media campuran. Itu berarti 195,7 megabyte per detik. Sementara itu lebih cepat dari rata-rata (185,6 MBps) dan EliteBook (162,2 MBps), Carbon X1 (242 MBps) dan XPS 13 (339,3 MBps) menyala melewatinya.

AsusPro menyelesaikan uji makro spreadsheet OpenOffice kami (memasangkan 20.000 nama dan alamat) dalam 4 menit dan 2 detik. Itu lebih cepat dari rata-rata 5:58 dan EliteBook Folio's 4:21. XPS 13 dan ThinkPad X1 menyelesaikan tugas dengan lebih cepat.

Untuk mengedit video berat atau game yang hebat. Ini menghasilkan skor 69.585 pada benchmark 3DMark Ice Storm Unlimited. Itu lebih tinggi dari rata-rata (54.057), Carbon X1 (68.082) dan EliteBook (65.639). XPS 13 memperoleh nilai lebih tinggi (72.507).

Daya tahan baterai

AsusPro akan mengantarmu melewati hari kerja, asalkan kamu tidak bekerja lembur. Laptop bertahan selama 8 jam dan 26 menit di Test Baterai Laptop Mag, hanya mengalahkan rata-rata kategori ultraportable 8:14. Karbon X1 dan XPS 13 berlangsung lebih lama, pada 12:21 dan 13:49, masing-masing, namun Folio EliteBook berumur pendek dengan perbandingan (7:02).


Panas

Dalam pengujian kami, AsusPro sangat keren. Setelah kami streaming video HD dari YouTube selama 15 menit, bagian bawah laptop diukur 85 derajat Fahrenheit, touchpad mencapai 81 derajat, dan keyboard antara tombol G dan H mencapai 88 derajat. Kami mempertimbangkan suhu di bawah 95 derajat agar nyaman.

Saya juga tidak merasakan suhu laptop yang panas saat digunakan dalam jangka waktu yang lama di atas pangkuan paha. Lubang kipas yang arahnya menghadap ke atas persis di bagian bawah layar membuat tidak sedikit pun angin panas dari perangkat laptop mengenai paha.


Perangkat Lunak dan Garansi

Sejauh perangkat lunak prainstal, AsusPro cukup  baik menurut saya. Asus menyertakan MyAsus Service Center untuk mengizinkan Anda mendaftar sebagai anggota. Anda juga mendapatkan Asus Installation Wizard untuk membiarkan Anda menginstal lebih banyak perangkat lunak, seperti Utilitas Splendid untuk menyesuaikan suhu layar, jika Anda mau.

Jika tidak, hanya ada beberapa bloatware Windows 10, termasuk Candy Crush Soda Saga, Minecraft: Windows 10 Edition, Paradise Bay, Netflix, Twitter dan Facebook.

Asus menjual AsusPro B9440 dengan garansi tiga tahun. Lihat bagaimana perusahaan ditumpuk di peringkat Tech Support Showdown dan Best and Worst Brands.


CPU dan GPU tersebut didukung dengan RAM 8GB LPDDR3 jenis SDRAM Onboard Memory dan memori penyimpanan 512GB jenis PCIE Gen3 SSD. Selama menggunakannya saya membuka beberapa aplikasi secara bersamaan dan ASUSPRO B9440UA rupanya masih mampu berjalan lancar tanpa lag.





Kesimpulan

ASUSPRO B9440UA patut untuk dimiliki bagi Anda yang selama ini mendambakan laptop ringan dan tipis sehingga Anda bisa membawanya setiap hari tanpa takut punggung dan pundak Anda sakit karena menggendongnya sepanjang hari.

Dengan harga jual yang cukup mahal, ultrabook ini dibekali dengan performa anti lelet. Ada fitur yang hilang meskipun fungsinya tidak terlalu vital, webcam yang sebetulnya kerap digunakan oleh kalangan profesional.

Saya sempat berpikir bahwa laptop ini memiliki daya tahan baterai yang benar-benar tahan lama setidaknya mendekati 5 jam, namun ASUSPRO B9440UA tidak berkata demikian. Namun, bagi saya tidak menjadi masalah karena beruntuh ASUSPRO B9440UA memiliki fitur pengisian daya yang cepat.
 

 
Ukuran Layar14 inci Full HD
ProsesorIntel Core i7-7500U 2,70Ghz
GPUIntel HD Graphics 620
RAM8GB LPDDR3 SDRAM Onboard Memory
Memori Penyimpanan512GB PCIE Gen3 SSD
Bobot1,05 kg




Performance
AsusPro puts solid performance figures on benchmarks, though not as strong as some competitors when I enter it through real-life testing. I opened 20 tabs (one of which streamed 1080p clips from "Late Night with Seth Meyers" on YouTube), and the computer started to fall behind when I started changing tabs. Ventilation began to push out hot air with only seven tabs open.

In the overall performance test of Geekbench 4, AsusPro recorded a score of 7,238, which is equivalent to XPS 13 (Core i5-7200U, 7.287) and surpassed the ultraportable average (6.929). Carbon X1 (Core i7-7600U) outperforms the packaging, with a value of 8,751.

It took 26 seconds for AsusPro to copy 4.97GB of mixed media. That means 195.7 megabytes per second. While it's faster than the average (185.6 MBps) and EliteBook (162.2 MBps), Carbon X1 (242 MBps) and XPS 13 (339.3 MBps) are lit past it.

AsusPro completed our OpenOffice spreadsheet macro test (pairing 20,000 names and addresses) in 4 minutes and 2 seconds. That's faster than the average of 5:58 and EliteBook Folio's 4:21. XPS 13 and ThinkPad x1 complete tasks faster.

You will not use AsusPro to edit heavy videos or great games. This generates a score of 69,585 on the 3DMark Ice Storm Unlimited benchmark. That's higher than the average (54,057), Carbon X1 (68.082) and EliteBook (65.639). XPS 13 scores higher (72,507).

Battery life
AsusPro will take you through the business day, provided you do not work overtime. Laptops last for 8 hours and 26 minutes in Mag Laptop Battery Test, just beating the average of the 8:14 ultraportable category. Carbon X1 and XPS 13 last longer, at 12:21 and 13:49, respectively, but the EliteBook Folio is short-lived by comparison (7:02).


Hot
In our tests, AsusPro is so cool. After we streamed HD video from YouTube for 15 minutes, the bottom of the laptop measured 85 degrees Fahrenheit, the touchpad reached 81 degrees, and the keyboard between the G and H keys reached 88 degrees. We consider temperatures below 95 degrees to be comfortable.

Software and Warranty
As far as preinstalled software, AsusPro is pretty good in my opinion. Asus includes MyAsus Service Center to allow you to register as a member. You also get the Asus Installation Wizard to let you install more software, such as Splendid Utility to adjust the temperature of the screen, if you want.

Otherwise, there are only some Windows 10 bloatware, including Candy Crush Soda Saga, Minecraft: Windows 10 Edition, Paradise Bay, Netflix, Twitter and Facebook.

Asus sells AsusPro B9440 with a three year warranty. See how companies are stacked in Tech Support Showdown and Best and Worst Brands ratings.